Keputihan saat hamil, Jangan panik dulu ya Mom…

Selamat siang Sobat Sehat Puskesmas Cebongan, pada masa kehamilan selain terjadi perubahan fisik pada tubuh ibu hamil ternyata juga terjadi perubahan hormonal juga ya. Salah satu permasalahan ibu hamil yang sering terjadi adalah keputihan. Eiiiits tapi ga usa panik dulu yaaa, cari tau dulu yuuuk keputihan mana yang dikatakan normal dan keputihan yang harus diwaspadai….

Pelayanan Posyandu Lansia Puskesmas Cebongan

Selamat pagi Sobat Sehat, Puskesmas Cebongan memiliki 22 posyandu lansia di wilayah kerjanya. Hal ini berguna untuk mendekatkan pelayanan kesehatan bagi para lansia Rangkaian kegiatan Posyandu Lansia diantaranya: 1. Pemeriksaan kesehatan (gula darah, asam urat, kolesterol, tekanan darah, lingkar perut, tinggi badan dan berat badan); 2. Edukasi kesehatan; 3. Konsultasi kesehatan.

Kegiatan BIAS (Bulan Imunisasi Anak Sekolah)

Selamat pagi Sobat Sehat, bulan Agustus ini ada kegiatan BIAS di Puskesmas Cebongan. BIAS adalah kegiatan nasional yang meliputi pemberian imunisasi pada anak usia SD/MI yang dilaksanakan dua kali dalam setahun pada bulan Agustus-September untuk imunisasi Campak Rubella dan HPV. serta pada bulan November untuk imunisasi DT dan td. Pemberian vaksin ini bertujuan untuk: 1) …

Kegiatan BIAS (Bulan Imunisasi Anak Sekolah) Selengkapnya »